• Jelajahi

    Copyright © Aceh Nasional News
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    Category 2

    Dirsamapta Polda Aceh Hadiri Kegiatan Crisis Management Exercise 20th Commemoration of The 2004 Aceh Tsunami

    10/28/24, Senin, Oktober 28, 2024 WIB Last Updated 2024-10-28T12:13:38Z

    Dirsamapta Polda Aceh Kombes Pol. Ery Apriyono, S. I. K., M.Si, mewakili Kapolda Aceh menghadiri kegiatan Crisis Management Exercise 20 th Commemoration of The 2004 Aceh Tsunami yang berlangsung di Gedung TDMRC, USK, Banda Aceh, Senin, 28 Oktober 2024.

    Demikian kata Kabid Humas Polda Aceh Kombes Pol. Joko Krisdiyanto, S. I. K.

    Kegiatan itu berlangsung selama 2 hari mulai hari ini hingga besok, Selasa, 29 Oktober 2024, sambung Joko.

    Kegiatan hari ini di Gedung TDMRC, USK, Banda Aceh, dihadiri oleh sejumlah Pejabat, diantaranya, Dirsamapta Polda Aceh, Plt. Sekda Aceh, Staf Ahli dan Supervisor Pelayanan Warga Amerika Div Konsuler,, Consulate of The United State of America, Kristy M. Mordhorst, U. S. Departemen of State, Michael Jackson dan sejumlah stakeholder lainnya, lanjut Joko.

    Kegiatan itu digelar bertujuan disamping untuk mengenang peristiwa tsunami yang terjadi di Provinsi Aceh pada tahun 2004 lalu, juga untuk mendapat edukasi dan antisipasi atau upaya yang dilakukan bila terjadi bencana tsunami lagi di Aceh, tutup Joko.
    Komentar

    Tampilkan

    Terkini